5 Olahraga yang Baik Untuk Penderita Hipertensi, Membantu Untuk Optimalkan Tubuh

Selasa 20 May 2025 - 17:04 WIB
Reporter : Aldo
Editor : Ros Suhendra

Bagi penderita hipertensi yang baru mulai, sebaiknya menggunakan intensitas ringan hingga sedang dan konsultasikan dengan dokter sebelum memulai.

3. Renang

Renang adalah olahraga yang sangat baik karena memberikan latihan menyeluruh bagi tubuh tanpa memberikan tekanan berlebih pada sendi. 

Gerakan renang yang teratur dapat meningkatkan fungsi paru paru dan jantung, membantu membakar kalori, serta menurunkan tekanan darah.

BACA JUGA:Manfaat Sehat Kuaci, Camilan Bergizi untuk Keseimbangan Hormon

BACA JUGA:Bantu Untuk Mengatasi Asam Urat, Ini 5 Manfaat Rebusan Daun Seledri

Selain itu, sensasi air yang menenangkan dapat membantu mengurangi stres. 

Lakukan renang dengan tempo santai selama 20 sampai 30 menit, dua hingga tiga kali seminggu.

4. Yoga

Yoga merupakan latihan yang menggabungkan pernapasan, peregangan, dan meditasi.

Latihan ini terbukti mampu menurunkan tekanan darah, terutama pada orang yang mengalami stres atau tekanan emosional. 

BACA JUGA:6 Makanan Ini Menjadi Pantangan Untuk Penderita GERD, Jangan Sampai Menyesal Dikemudian Hari

BACA JUGA:Baik Dikonsumsi Saat Tubuh Sudah Menua, Ini 4 Minuman Untuk Usia 50

Pose pose sederhana seperti savasana, balasana atau sukhasana dapat memberikan efek menenangkan pada sistem saraf. 

Dengan rutin melakukan yoga, penderita hipertensi dapat merasakan penurunan tekanan darah serta peningkatan kesejahteraan mental.

5. Tai Chi

Kategori :