Febri Berikan Warna Baru Untuk SDN 21 Prabumulih

Febri Diana Yofar guru SDN 21 Prabumulih. Foto; Eka/ Prabumulih pos --

“Saya cuma menjalankan apa yang seharusnya dilakukan, dan kita berharap dapat menjadi cerita terbaik dari para siswa, karena berperan dalam pendidikan karakternya. Kita berharap anak-anak dari SDN 21 menjadi anak anak soleh dan solehah,” harap uminya Alifah dan Delisha ini.

Dia mengatakan, ada kebanggaan tersendiri jika berhasil mengajak anak-anak kerja sama. Sesuai dengan cara belajar pada era Merdeka belajar. Para siswa bisa menyepakati apa yang dilakukan sebelum proses belajar mengajar.

“kita juga berharap agar nanti jika ada perlombaan di luar, maka siswa SDN 21 Prabumulih siap sedia,” harapnya seraya mengatakan belum lama ini memborong piala saat mengikuti perlombaan di Semarak Fathonah dan Al-Malik Event.(05)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan
IKLAN
PRABUMULIHPOSBANNER