Nikmati 3 Varian Pindang Khas Sumatera Selatan yang Menggugah Selera

Sabtu 31 Aug 2024 - 14:50 WIB
Reporter : Erna Nur
Editor : Ros Suhendra

3. Pindang Patin

Pindang patin adalah varian pindang yang sangat nikmat. Hidangan ini mirip dengan gulai ikan, menggunakan berbagai rempah seperti bawang putih, bawang merah, serai, daun salam, jahe, dan kunyit sesuai selera.

Di Palembang, terutama di sepanjang Sungai Musi, ikan patin sering dijadikan bahan utama pindang.

Ada beberapa jenis pindang patin, seperti pindang patin kuah bening, pindang patin serani, dan pindang patin tempoyak.

Pindang patin tempoyak, yang memadukan ikan patin dengan tempoyak, adalah salah satu varian favorit di Palembang.

Demikian ulasan tentang berbagai jenis pindang yang patut dicoba saat Anda berkunjung ke Sumatera Selatan.

Kategori :