Polres Prabumulih Siap 100 Persen Plus; Pengamanan Pilkada 2024 di Kota Prabumulih

Polres Prabumulih Siap 100 Persen Plus, Pengamanan Pilkada 2024 Kota Prabumulih --Foto: humas

 "Kami telah menempatkan personel di lokasi strategis dan mempersiapkan mereka sesuai kebutuhan untuk menghadapi berbagai kemungkinan," tambahnya.

Sementara itu, simulasi yang dilakukan oleh Polres Prabumulih mendapatkan apresiasi dari Penjabat (Pj) Walikota Prabumulih, H Elman ST MM. Elman mengungkapkan apresiasinya atas kesiapan yang ditunjukkan kepolisian dalam mengamankan Pilkada. 

BACA JUGA:Ekonomi Menggeliat, Perputaran Uang Hampir Rp 1 M; Selama Rangkaian HUT RI ke - 79 di Kota Prabumulih

BACA JUGA:SPBU Patih Galung dalam Pembinaan, Terancam Tutup Permanen?

"Simulasi ini telah memperagakan semua tahapan Pilkada secara menyeluruh. Ini menandakan kesiapan Sispamkota dalam menghadapi berbagai kemungkinan," ujarnya.

Elman berharap Pilkada Prabumulih dapat berlangsung dengan aman, tertib, dan kondusif. 

"Yang terpenting adalah menjaga ketertiban masyarakat. Kami berharap Pilkada ini dapat berjalan lancar tanpa gangguan signifikan.

Kami juga mengimbau masyarakat Prabumulih untuk turut menjaga ketertiban selama Pilkada," pungkasnya.(*)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan
IKLAN
PRABUMULIHPOSBANNER