Buah Anggur Bisa Mendukung Kesehatan Jantung dan Meningkatkan Kesehatan Pencernaan

Sabtu 17 Aug 2024 - 16:33 WIB
Reporter : Aldo
Editor : Erna

Salah satu antioksidan pada anggur memiliki kemampuan untuk melawan radikal beba yang bisa merusak sel dan DNA, menyebabkan stres oksidatif.

BACA JUGA:Protesa Mata: Alternatif Estetika untuk Mengatasi Kehilangan Bola Mata

BACA JUGA:Manfaat Jamur dalam Produk Skincare: Mengatasi Penuaan dan Menjaga Kesehatan Kulit

Anggur juga memiliki flavonoid, tanin, dan vitamin C, yang berfungsi untuk melindungi sel sel tubuh dari kerusakan oksidatif dan meningkatkan sistem kekebalan tubuh.

Kategori :