Kulit Kepala Ketombe? Coba lakukan Cara Menghilangkan Ketombe Ini

Cara Hilangkan Ketombe di Kulit Kepala--Freepik

5. Mengkonsumsi prabiotik

Nah, cara yang bisa kamu gunakan untuk menghilangkan ketombe di kulit kepala yakni dengan mengkonsumsi prabiotik.

BACA JUGA:Nih 7 Tanaman Rumah yang Punya Manfaat Kesehatan, Ini Dia

BACA JUGA:8 Rekomendasi Makanan Pengganti Nasi, Cocok untuk Diet

Nutrisi yang ada pada prabiotik ini dapat meningkatkan daya tahan tubuh, hal ini berpengaruh pada pencegahan adanya jamur akibat ketombe.

Caranya cukup simpel kamu dapat mengkonsumsi yoghurt, tempe, kimchi, dan kombucha agar dapat membantu meringankan ketombe di kilit kepala.

6. Lidah buaya

Lidah buaya berperan penting dalam menyehatkan rambut, termasuk mengatasi ketombe membandel.

Pada lidah buaya ini memiliki kandungan anti bakteri dan anti jamur yang dapat menghilangkan ketombe.

BACA JUGA:7 Manfaat Mandi dengan Air Hangat Untuk Kesehatan Tubuh, Coba Sekarang Deh

BACA JUGA:Jangan Simpan 7 Jenis Makanan Ini Dalam Kulkas, Berisiko Mendatangkan Racun

Tak hanya dapat membantu menghilangkan ketombe saja, penggunaan lidah buaya juga dapat menghaliskan rambut.

Nah, cara mengaplikasikanya sangat simpel yakni dengan mengoleskan gel lidah buaya ke permukaan mulit kepala secara merata.

Kemudian, sembari mengoleskan kamu bisa pijat perlahan. Lalu, diamkan hingga beberapa saat lalu cuci dengan air mengalir.

7. Minyak zaitun

Tag
Share
IKLAN
PRABUMULIHPOSBANNER