Redmi Turbo 4 Resmi Rilis: Baterai Jumbo, Chipset Kencang, dan Tahan Air di Harga Mulai Rp 4,5 Jutaan

Redmi Turbo 4 Resmi Rilis: Baterai Jumbo, Chipset Kencang, dan Tahan Air di Harga Mulai Rp 4,5 Jutaan foto : Ros Prabumulih Pos--

Dari segi desain, Redmi Turbo 4 mengusung bodi premium dengan perlindungan Gorilla Glass 7i. Tampilannya makin menawan berkat detail desain kamera vertikal bergaya modern, plus aksen merah yang memberi kesan sporty.

Di pasar Indonesia, harga Redmi Turbo 4 diperkirakan berada di kisaran:

  • Rp 4,4–4,5 juta untuk varian 12GB+256GB
  • Hingga Rp 5,5 juta untuk varian tertinggi 16GB+512GB

BACA JUGA:Redmi Note 14 Pro Series Kini Hadir dengan Warna Mewah Champagne Gold

BACA JUGA:Xiaomi Redmi Note 13 Series: Smartphone Kekinian dengan Harga Makin Terjangkau!

Dengan perpaduan performa kencang, daya tahan baterai luar biasa, sertifikasi tahan air, dan desain elegan, Redmi Turbo 4 siap menjadi pilihan menarik bagi pengguna yang mencari smartphone tangguh tanpa harus merogoh kocek terlalu dalam.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan
IKLAN
PRABUMULIHPOSBANNER