Sering Merasakan Nyeri Badan Beberapa Waktu Ini, Coba Deh Gunakan 5 Bahan Ini
Editor: Ros Suhendra
|
Rabu , 12 Mar 2025 - 17:13

Atasi Nyeri Badan Dengan Bahan Alami--Freepik
5. Kunyit
Kunyit memikiki kurkumin yang nerupakan bahan alami lain yang efektif untuk mengatasi nyeri.
Kurkumin memiliki efek anti inflamasi yang kuat dan bisa membantu untuk mengurangi nyeri yang disebabkan oleh peradangan.
Salah satu cara termudah untuk mengkonsumsi kunyit dengan menambahkannya ke dalam masakan sehari hari atau membuat minuman kunyit dengan mencampurkannya dengan susu hangat.