Kisah Pencuri iPhone Profesional, Sudah Kantongi Rp 4,6 Miliar

Kisah Pencuri iPhone Profesional, Sudah Kantongi Rp 4,6 Miliar Foto: Adi Fida Rahman/detikINET--

Jika sedang beruntung, Johnson mengatakan ia bisa menjual sekitar 30 iPhone dan iPad ke Su di akhir pekan dan mendapatkan sekitar USD 20.000. Angka tersebut belum termasuk uang yang ia kuras dari rekening bank korban dan belanja menggunakan Apple Pay.

Untungnya pengguna iPhone bisa menghindari skema pencurian iPhone ini berkat fitur 'Stolen Device Protection' yang akan dirilis di iOS 17.3. Fitur ini akan menyulitkan pencuri yang ingin mengganti password Apple ID untuk mengambil alih ponsel. Tapi fitur ini harus diaktifkan secara manual oleh pengguna iPhone. (dc)

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan
IKLAN
PRABUMULIHPOSBANNER