6 Makanan Berisiko untuk Ibu Hamil, Apa Saja yang Harus Diketahui?

Makanan Berisiko untuk Ibu Hamil, Apa Saja yang Harus Diketahui?--Foto: Freepik

6. Kepiting

Meskipun kaya nutrisi, kepiting dapat menyebabkan kontraksi pada rahim dan berisiko mengakibatkan pendarahan atau keguguran. 

Selain itu, kandungan kolesterol yang tinggi dalam kepiting bisa berbahaya bagi ibu hamil dengan tekanan darah tinggi atau preeklampsia.

Dengan mengetahui makanan dan minuman yang harus dihindari, ibu hamil dapat menjaga kesehatan diri dan janin dengan lebih baik.(*)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan
IKLAN
PRABUMULIHPOSBANNER