Smartphone Samsung Galaxy A14 memiliki ukuran dimensi mencapai 167.7 x 78 x 9.1 mm dengan berat 201 gram yang terkesan mewah.
Apalagi pada bodi yang terdapat pada Samsung Galaxy A14 terbilang cukup ramping dan mudah di genggam sehingga HP ini dapat di bawa kemanapun.
BACA JUGA:Smartphone Redmi Note 13 Pro, Bawa Sertifikasi IP54 dan Tawarkan Kamera Memukau 200 MP
Selain itu, smartphone Samsung Galaxy A14 ini juga telah dibekali dengan layar IPS LCD berukuran 6,6 inci yang tampak lebih luas.
Bahkan, pada layar ponsel pintar satu ini telah di dukung dengan penggunaan resolusi hingga 1080 x 2400 piksel, dan refresh rate 60Hz.
Sehingga pengguna dapat lebih leluasa untuk berlama di depan layar Samsung Galaxy A14, baik untuk bermain game, menonton video maupun browsing internet.
Nah, untuk performa yang digunakan smartphone Samsung Galaxy A14 cukup gahar karena menggunakan chipset Exynos 850.
BACA JUGA:Smartphone Realme C67, HP Canggih 2 Jutaan Dengan Dukungan Chipset Handal Qualcomm Snapdragon 686
BACA JUGA:Vivo Y18, Smartphone Canggih Bawa Baterai Jumbo 5000mAh dan Fitur NFC
Pengguna dapat memanfaatkan performa yang dimiliki smartphone Samsung Galaxy A14 untuk melibas berbagai game berat.
Agar kinerjanya semakin mulus maka dipadukan dengan penggunaan RAM dan ruang penyimpanan yang besar yakni varian RAM 4 GB dan 6 GB.
Sedangkan untuk ruang penyimpanan internal Samsung Galaxy A14 mencapai 128 GB, pengguna dapat menambahkan slot microSD hingga 1 TB dan extended RAM 6 GB.
Pengguna bisa menampung berbagai kebutuhan yang diinginkan melalui smartphone Samsung Galaxy A14.
BACA JUGA:Kurangi Mulai Sekarang, Ini 5 Dampak Berbahaya Memainkan Smartphone Secara Terus Menerus
BACA JUGA:Realme GT 6T, Smartphone Performa Kencang dan Layar LTPO AMOLED Luas