Istana Garuda - Istana Negara IKN Dibuka untuk Umum
Editor: Ros Suhendra
|
Selasa , 08 Oct 2024 - 19:35
Istana Negara IKN, Dibuka untuk Umum --Dok IKN
IKN Nusantara menawarkan banyak daya tarik, dengan dua destinasi utama yang wajib dikunjungi: Plaza Seremoni dan Taman Kusuma Bangsa. Untuk mengunjungi IKN, masyarakat diminta melakukan registrasi dan reservasi tiket melalui aplikasi iKnow, yang dapat diunduh di PlayStore atau AppStore.
Kedua lokasi ini menonjol dengan pesona arsitektur, lanskap, dan sentuhan seni yang khas. Plaza Seremoni, dengan desain bangunan ikonik, menjadi salah satu daya tarik utama di IKN.(*)