Mengenal Buah Keranji, Hanya Bisa Ditemukan Di Sedikit Belahan Bumi

Teks foto: Buah keranji yang memiliki rasa asam manis namun memgandung vitamin C baik untuk mengatasi gangguan kesehatan seperti sariawan.--net--

PRABUMULIHPOS - Buah keranji dengan nama ilmiah Dialium Indum, hanya bisa ditemukan di sedikit belahan bumi, salah-satunya di Indonesia. Namun, sekarang ini sudah agak sulit didapat.

Pohon keranji termasuk anggota suku Fabaceae, polongnya menghasilkan biji seukuran anggur yang bisa dimakan salutnya.

Buah keranji yang sudah masak sering dijual pedagang kaki lima sebagai camilan dan dsebut sebagai asam keranji karena rasanya yang menyerupai biji asam jawa. Tetapi rasan asam buah keranji masih di bawah asam jawa.

Menurut Wikipedia, buah ini hanya bisa ditemukan di kawasan Thailand, Malaysia, dan Indonesia.

BACA JUGA:Kaum Hawa Wajib Tahu! Ini 5 Makanan yang Mampu Meringankan Nyeri Haid, Tanpa Obat Pereda Nyeri

BACA JUGA:Jadi Makanan Favorit Karena Kelezatannya, Kebiasaan Konsumsi Mie Instan Setiap Hari Ternyata Berbahaya Untuk K

Untuk di Indonesia sendiri pohon asam keranji banyak tumbuh di daerah Kalimantan, Sumatera, dan Jawa. Bentuk buahnya bulat seperti kelereng, dengan warna hitam dan bertekstur keras.

Daging buah keranji berwarna orange atau hitam dan memiliki rasa asam manis. Akan tetapi, ada juga daging buah asam keranji yang rasanya manis.

Buah keranji yang seukuran anggur ini memiliki banyak manfaat. Diantaranya, mencegah sariawan, mengobati masalah pencernaan, mencegah peningkatan kolesterol, mencegah anemia, serta meningkatkan sensitivitas insulin yang pada akhirnya mengatasi resiko diabetes.

Asam Keranji bisa mengobati penyakit apa?

Asam keranji adalah salah satu buah yang memiliki kandungan vitamin C tinggi. Kandungan tersebut sangat baik untuk mengatasi masalah keaehatan seperti:

BACA JUGA:Sudah Tau Belum? Ini 4 Golongan Manusia Meskipun Masih di Dunia Tetapi Dirindukan Surga

BACA JUGA:Jadi Makanan Favorit Karena Kelezatannya, Kebiasaan Konsumsi Mie Instan Setiap Hari Ternyata Berbahaya Untuk K

1. Sariwan

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan
IKLAN
PRABUMULIHPOSBANNER