Persiapan Haji 2025 Hampir Final, Layanan di Arab Saudi Siap Sambut Jemaah Indonesia

Persiapan Haji 2025 Hampir Final, Layanan di Arab Saudi Siap Sambut Jemaah Indonesia--
Sementara itu, di Indonesia, tahapan manasik haji terus berjalan sebagai bagian dari pembekalan spiritual dan teknis bagi calon jemaah. Kegiatan ini diharapkan dapat membantu jemaah lebih siap secara mental dan fisik dalam menjalani rangkaian ibadah di Tanah Suci.
Dengan kerja sama erat antara pemerintah Indonesia dan Arab Saudi, serta kesiapan dari para jemaah, pelaksanaan ibadah haji 2025 diharapkan berjalan lancar, aman, dan membawa keberkahan bagi seluruh peserta.(*)