Ini Pemenang Sleksi Substansi Praktik Baik Tingkat SMP Kota Prabumulih

Pembagian hadiah pada pemenang apresiasi GTK--

KORANPRABUMULIHPOS.COM- Setelah melewati tahapan persentase satu persatu, peserta seleksi Substanti praktik baik video dan portofolio, yang dilaksanakan oleh Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kota Prabumulih, kini dewan juri sudah memutuskan nama pemenang.

Berikut nama pemenang lomba GTK tingkat SMP di kota Prabumulih tahun 2024, dalam rangka memperingati Hari Guru Nasional tahun 2024.

Kategori pengawas Juara 1 Sutarno Hadi, Juara 2 Adenia Anjelia, Kategori Kepala Sekolah Juara 1 Mardiana SMPN 2, Juara 2 Sri Novianti SMPN 11, Juara 3 Nuraisyah Yanny SMPN 5 Prabumulih.

Kategori guru Juara 1 Endang Saputra SMPN 11 , Juara 2 Rison SMPN 12 dan Juara 3 Irma SMPN 2 Prabumulih.

BACA JUGA:IKADI Prabumulih Kembali Gelar Pelatihan Khutbah Jum'at

Dinas pendidikan dan kebudayaan kota Prabumulih melaksanakan seleksi substansi praktik baik, dengan cara guru mempersentasekan video pembelajaran dan fortopolio apresiasi Guru dan Tenaga Kependidikan hebat 2024, jenjang sekolah menengah pertama (SMP) Kota Prabumulih, selasa, 19 November 2024.

BACA JUGA:IKADI Prabumulih Kembali Gelar Pelatihan Khutbah Jum'at

BACA JUGA:Penjaga SMP Muhammadiyah Harapkan Uluran Tangan Dermawan

Peserta seleksi tahun ini diikuti oleh sebanyak 16 orang yang terdiri dari pengawas, Kepala Sekolah dan guru SMP. Menampilkan semua hasil karya terbaik nya dihadapan dewan juri.

"Tujuan kegiatan dalam rangka meningkatkan kompetensi pengawas dan guru tenaga kependidikan SMP, sehingga dapat di implementasikan kepada siswa-siswi yang ada di Kota Prabumulih,"kata Kabid GTK Karmilawati SPd MSi.

Kegiatan yang Dilaksanakan di aula SMP Negeri 2 Prabumulih ini, Tim juri dari Korwas SMP A. Darmadi, SPd MSi, Pengawas SMP Dra. Hj. Khairul nisa, M.Si, Suprayitno, S.Pd dan Wakil Kepala sekolah bidang kurikulum SMK Muhammadiyah Dwiki Al Akhyar, S.Ud., M.Pd.(05)

 

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan
IKLAN
PRABUMULIHPOSBANNER