Jadi Masker Alami Wajah, Ternyata Putih Telur Memiliki 5 Efek Samping Salah Satunya Infeksi Kulit

Minggu 04 Feb 2024 - 04:24 WIB
Reporter : Erna
Editor : Tedy

PRABUMULIHPOS - Masker alami wajah yang sering digunakan banyak orang adalah putih telur. Selain mudah didapatkan tentu tidak membutuhkan modal besar.

Masker putih telur dipercaya dapat mengencangkan dan memutihkan kulit wajah.

Namun, siapa sangka dibalik manfaatnya tersebut justru memiliki efek samping yang membahayakan kulit wajah.

Sebagai salah satu efek samping penggunaan putih telur untuk masker wajah adalah dapat menginfeksi kulit.

BACA JUGA:Benarkah Konsumsi Cokelat Bisa Hilangkan Badmood? Simak Nih Penjelasannya

Seperti yang kita tahu bahwa penggunaan masker wajah bagi kaum perempuan adalah hal yang penting dilakukan.

Masker wajah yang di pakai sangat beragam baik menggunakan masker dengan merk yang tersebar luas di pasaran ataupun masker alami.

Untuk membuat kulit wajah sehat dan glowing, banyak orang melakukan berbagai cara melalui perawatan wajah serta rela mengeluarkan modal besar.

Namun ada juga yang hanya menggunakan bahan alami seperti pada penggunaan masker putih telur ini.

Lantas, apa saja efek samping menggunakan masker putih telur?

BACA JUGA:Sudah Besar Kok Menangis? Ini 6 Manfaat Menangis untuk Kesehatan yang Jarang Diketahui

Dirangkum dari berbagai sumber, berikut beberapa efek samping masker putih telur yang perlu diketahui.

1. Terjadi infeksi pada kulit

Masker putih telur dikenal sebagai masker yang memiliki manfaat bagi kulit wajah, namun juga memiliki efek samping salah satunya infeksi pada kulit.

Banyak orang mempercayai menggunakan masker putih terlur mampu mengencangkan kulit wajah, padahal penggunaan putih telur juga dapat memicu terjadinya infeksi.

Kategori :