Gubernur Sumsel Imbau CASN Tenang: Penundaan Pengangkatan Bukan Berarti Pembatalan

Minggu 09 Mar 2025 - 12:47 WIB
Reporter : Ros
Editor : Ros Suhendra

Sebelumnya, Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) mengumumkan bahwa pengangkatan CPNS akan dilakukan secara serentak pada 1 Oktober 2025, sementara untuk Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) dijadwalkan pada 1 Maret 2026.(*)

Kategori :