Untuk urusan performa, tablet ini dibekali dengan chipset Qualcomm Snapdragon 860, memberikan kinerja yang sangat cepat.
Dengan dukungan RAM 6 GB dan penyimpanan internal 256 GB, Xiaomi Pad 5 mampu menjalankan berbagai aplikasi dan menyimpan data dengan mudah.
Kamera utama tablet ini memiliki resolusi 13 MP, sementara kamera depannya hadir dengan 8 MP, sangat cocok untuk selfie atau video call dengan kualitas gambar yang jelas dan tajam.
Dari segi daya tahan, Xiaomi Pad 5 didukung oleh baterai 8720 mAh yang dilengkapi dengan teknologi pengisian daya 33W.
Pengguna tidak perlu khawatir kehabisan baterai dalam penggunaan sehari-hari.
Kategori :