Tabungan BRI BritAma (silver) dan tabungan BRI simpedes dari Rp50 juta menjadi Rp250 juta untuk limit transfer sesama BRI.
Sebelumnya Rp50 juta menjadi Rp100 juta untuk pembayaran EDC dalam negeri dan Rp2 juta menjadi Rp100 juta untuk limit pembayaran EDC luar negeri.
BACA JUGA:Mengenal Kupedes, Produk Unggulan BRI untuk Masyarakat Menengah ke Bawah di Pedesaan
BACA JUGA:Beasiswa BRILian, Berikut Cara Daftar dan Persyaratan yang Harus Dipenuhi Mahasiswa
Yuk, mulai atur limit transaksimu sekarang.
Caranya mudah, yaitu :
1. Buka BRImo dan klik akun
2. Pilih pengelolaan kartu
3. Pilih debit BRI yang akan kamu atur limitnya
4. Pilih atur limit kartu
5. Pilih jenis limit dan atur sesuai kebutuhanmu. (dian)
Kategori :