Bahaya! Ini 6 Dampak Bermain Smartphone Secara Berlebihan, Kurangin dari Sekarang

Teks foto: Ini Dampak Negatif jika Bermain Smartphone Berlebihan-foto : Freepik--

PRABUMULIHPOS - Pada saat ini smartphone telah menjamah diseluruh dunia dan setiap individu hampir semua memilikinya.

Hal tersebut membuat smartphone tak bisa lepas dari kehidupan manusia.

Namun ternyata dapat dari bermain smartphone secara berlebihan membawa dampak negatif pada kesehatan, baik itu fisik ataupun mental.

Penggunaan smartphone secara berlebihan dapat mengakibatkan berbagai masalah kesehatan untuk tubuh.

Nah berikut ini 6 dampak bermain smartphone secara berlebihan, perlu kamu hindari dan kuranginlah kebiasaan ini.

BACA JUGA:7 Manfaat Lengkuas untuk Kesehatan dan Kecantikan, Nomor 3 Basmi Jerawat

1. Gangguan Mata

Bermain smartphone secara berlebihan dapat menyebabkan gangguan mata.

Paparan radiasi layar dan cahaya biru dapat menyebabkan kelelahan mata, ketegangan, bahkan masalah penglihatan jangka panjang. 

2. Menggangu Pola Tidur

Berikutnya jika penggunaan smartphone secara berlebihan dapat mengganggu pola tidur. 

Radiasi dan stimulasi visual dari layar dapat menghambat produksi melatonin, hormon yang mengatur tidur, sehingga sulit untuk tidur dengan nyenyak.

BACA JUGA:Harus Diketahui, Berikut Ini 5 Kebiasaan yang Dapat Memicu Timbul Jamur Pada Kulit

3. Gangguan Postur Tubuh

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan
IKLAN
PRABUMULIHPOSBANNER