SEREM! Jangan Coba Coba Memasukinya atau Nyawa Jadi Taruhan, Ini 5 Pulau Berbahaya di Dunia

Pulau Berbahaya di Dunia--Freepik

BACA JUGA:Genjot Wisata Lokal, RI Mau 'Disuntik' Bank Dunia Rp 466 M

Buaya yang memilki panjang 7 meter ini merupakan buaya yang paling besar diantara semua spesiesnya.

Sampai sekarang belum dapat diketahui berapa jumlah buaya yang hidup di pulau ini.

Pada Perang Dunia Dua dulu terdapat ratusan tentara jepang yang meninggal dunia karena diterkam buaya yang ada di Pulau Ramree.

3. Pulau Miyake Jima, Jepang

Pulau Miyake Jima merupakan Pulau yang dikatakan bahaya karena adanya gunung api yang masih aktif terletak di pertengahan pulau. 

BACA JUGA:Jangan Canggung, Ini Tips Sukses Hari Pertama Masuk Kerja

BACA JUGA:Bukan dari Indonesia, Ini Fakta Unik Nasi Goreng yang Banyak Tak Diketahui

Tanah yang ada di pulau ini akan mengeluarkan gas belerang yang pekat ketika terjadinya peningkatan aktivitas vulkanik, sehingga membuat bahaya para penduduk.

Pada tahun 2000, tingkat sulfur di udara yang ada di Pulau ini sangat tinggi sehingga membuat para penduduk yang tinggal disini untuk diungsikan, dan pada tahun 2006 gunung ini meletus sehingga orang orang yang berasal dari pulau ini tidak diizinkan untuk tingga disana lagi.

Jika ingin berkunjung ke Pulau ini, kalian harus menggunakan masker agar tidak menghirup gas beracun.

4. Pulau Ular, Brazil

Pulau ini merupakan Pulau paling berbahaya bukan karena sebab. Seperti nama Pulau ini, terdapat banyak jenis ular berbisa yang ada di Pulau ini, seperti ular Golden Viper.

BACA JUGA:3 Jenis Olahan Pindang Sumatera Selatan yang Getarkan Lidah

BACA JUGA:Cek Tanggal Lahirmu Sekarang Juga, Siapa Tau Hari Lahirmu Miliki Daya Pikat Lebih Kuat

Tag
Share
IKLAN
PRABUMULIHPOSBANNER