Nih 9 Makanan yang Baik Untuk Dikonsumsi Penderita Asam Urat

Penderita Asam Urat Wajib Tau Ini--Freepik

BACA JUGA:5 Tips Perawatan Alami dan Halal Ala Istri Rasulullah SAW, Dijamin Lebaran Auto Glowing

3. Air Putih

Konsumsi air yang cukup sangat penting untuk menghindari dehidrasi, yang dapat meningkatkan risiko flare-up asam urat. Air juga membantu dalam mengeluarkan asam urat melalui urine.

4. Bawang Putih

Bawang putih mengandung senyawa allicin yang memiliki sifat antiinflamasi dan dapat membantu mengurangi tingkat asam urat dalam tubuh.

5. Buah Buahan Ceri

Buah beri seperti ceri, stroberi, dan blueberry mengandung senyawa anti inflamasi yang dapat membantu mengurangi peradangan dan gejala asam urat.

6. Pisang dan Melon

Pisang dan melon mengandung kalium yang dapat membantu mengontrol kadar asam urat dalam tubuh.

BACA JUGA:Sering Pecahkan Jerawat? Stop Sekarang Juga, Ini 5 Dampak Buruknya

BACA JUGA:Selain Maknyus Tempe Goreng Baik Untuk Kesehatan Saat di Konsumsi, Ini 5 Manfaatnya

Kalium juga penting untuk kesehatan jantung dan tekanan darah.

7. Minyak Zaitun

Minyak zaitun merupakan sumber lemak sehat, terutama asam lemak omega 3 yang dapat membantu mengurangi peradangan dan memperbaiki kesehatan jantung.

8. Jahe dan Kunyit

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan
IKLAN
PRABUMULIHPOSBANNER