Pemindahan Tugu Nanas untuk Dukung Pelebaran Jalan - Akses Tol, Wako :Cak Ingin Terbaik untuk Masyarakat

Pemindahan Tugu Nanas untuk Dukung Pelebaran Jalan - Akses Tol, Wako :Cak Ingin Terbaik untuk Masyarakat--

Arlan menerangkan bahwa jalur di sekitar Tugu Nanas dirancang menjadi akses keluar-masuk tol, seperti kawasan Karangan yang kini berkembang pesat sejak menjadi pintu tol.

“Beberapa bulan lalu pihak tol datang. Kita ajukan jalan ini sebagai akses keluar-masuk. Ini untuk kemajuan kota, bukan merusak ikon,” paparnya.

Penataan kawasan ini dijadwalkan mulai dilakukan pada tahun 2026. Arlan meminta masyarakat bersabar dan mendukung rencana pembangunan tersebut.

BACA JUGA:Pemkot Prabumulih Gelar Upacara Sumpah Pemuda ke-97, Wako Cak Arlan Ajak Generasi Muda Jadi Pelopor Perubahan

BACA JUGA:Prabumulih Expo 2025 Dibuka, Wali Kota Arlan Dorong Kemajuan Ekonomi dan UMKM

“Lihat kawasan Karangan, setelah tol dibuka, daerahnya berkembang. Kita berharap kawasan Tugu Nanas juga demikian,” pungkasnya.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan
IKLAN
PRABUMULIHPOSBANNER