Akan Segera Rilis, Ini Bocoran Spesifikasi Smartphone Poco F7 Pro

Bocoran Spesifikasi Smartphone Poco F7 Pro--Gsmarena
Poco F7 Pro diperkirakan akan dibekali baterai berkapasitas 6.550mAh, memastikan daya tahan yang lama untuk penggunaan sehari hari.
Dukungan pengisian cepat 90W memungkinkan pengisian baterai yang lebih efisien, sehingga pengguna tidak perlu menunggu lama untuk mengisi daya perangkat.
BACA JUGA:Sharp Aquos R9, Smartphone Tangguh dengan Performa Luar Biasa
BACA JUGA:Smartphone Murah Tahan Banting, Ini Spesifikasi Honor X9c 5G
Smartphone ini kemungkinan akan menjalankan sistem operasi Android 15 yang dibalut dengan antarmuka HyperOS 2.0, memberikan pengalaman pengguna yang intuitif dan kaya fitur.
Poco F7 Pro juga disebut-sebut akan mendukung konektivitas NFC, memudahkan pengguna dalam melakukan transaksi digital dan berbagai fungsi lainnya.