Namun pemilik shio ini akan sangat mudah iri ketika seseorang didekatnya mencapai kesuksesan melebihinnya.
Pemilik shio naga tanpa sadar sering menyakiti perasaan orang lain karena perkataannya.
Karena sulitnya rasa syukur dari pemilik shio ini sehingga mereka selalu membandingkan hidupnya dengan orang lain dan sulit bahagia.
BACA JUGA:Ini 3 Shio yang Tidak Mau Menyusahkan Orang Lain, Enggan Untuk dibantu
BACA JUGA:4 Shio Ini Terkenal Karena Tidak Mau dinasehatin, Apa Saja?
2. Shio Kambing
Shio kambing dikenal sebagai sosok yang sangat pendiam sehingga mereka dapat dengan mudah melihatkan ekspresi datar saat membenci orang lain.
Shio ini sangat iri kepada pencapain yang orang lain peroleh sehingga membuat pemilik shio ini sulit untuk bahagia karena kurang bersyukur.
3. Shio Macan
Shio macan salah satu sosok yang memiliki sisi gelap, salah satunya adalah sifat iri dan dengki yang dimiliki oleh shio ini.
Ketika hatinya sedang kacau, shio ini akan membenci pencapain yang dihasilkan oleh orang lain.
BACA JUGA:Kaya Raya Tujuh Turunan, Pemiliki 4 Shio Ini Gak Ada Tandingan
BACA JUGA:3 Shio Ini Sangat Susah ditebak, Misterius dan Bikin Orang Sekitarnya Penasaran
Saat hatinya sedang baik, shio ini akan turut senang atas pencapaian yang diraih oleh orang lain.