Sering Ngamuk, Dinsos Bawa Warga Majasari ke RSJ

Tim dinas sosial Kota Prabumulih membawa salah satu warga yang mengidap ODGJ ke RSJ Palembang. Foto - Koranprabupos --

Saat mengamankan MS, pihak dinas sosial bekerjasama dengan kelurahan Karang Raja, Kelurahan Majasari, Babinsa dan Bhabinkamtibmas.

"Kami sudah koordinasi samo Bu Lurah Karang Raja (Leliana Santika - red) untuk pengamanan MS ini, karena ini bukan wilayah kita makanya kita butuh izin dulu sama rekan kita," tukas Susi Lurah Majasari.

Ia berharap, selama menjalani rehabilitasi dan pengobatan MS segera pulih. "Semoga pengobatan lancar," tukasnya.(*)

Tag
Share
IKLAN
PRABUMULIHPOSBANNER