Mengenal Sederet Alat Transportasi Laut, Mulai dari Kapal Perang Hingga Feri
Mengenal Sederet Alat Transportasi Laut, Mulai dari Kapal Perang Hingga Feri. Foto: ist --
Jangan salah, satu kapal supertanker ini dapat memuat sampai dengan satu juta barel minyak.
6. Kapal tunda
Alat transportasi laut selanjutnya adalah kapal tunda. Kapal ini memiliki tenaga yang jauh lebih besar dari kapal lainnya.
Sehinga tenaganya sendiri mampu menarik kapal lain karena tenaga yang dimilikinya.
7. Kapal penyelamat
Nah, kapal berikutnya ini merupakan salah satu alat transportasi sebagai penyelamat.
Kapal ini sesuai dengan namanya sendiri disebut sebagai penyelamat karena digunakan untuk membantu atau menyelamatkan musibah atau korban bencana diwilayah perairan.
8. Kapal feri
Selanjutnya adalah kapal feri. Nah, mungkin kapal ini sudah tak asing lagi di dengar oleh banyak orang.
Kapal feri digunakan untuk mengangkut kendaraan, namun ukuran beserta kapasitasnya jauh lebih kecil.
Itulah beberapa alat transportasi laut sesuai kegunaannya yang perlu diketahui. (ern)