Legislator DPR Tegaskan Program Makan Bergizi Gratis Jangan Dihentikan, Fokus pada Evaluasi

Legislator DPR Tegaskan Program Makan Bergizi Gratis Jangan Dihentikan, Fokus pada Evaluasi--prabupos

Sebelumnya, Menteri Sekretaris Negara Prasetyo Hadi telah menyampaikan permohonan maaf atas sejumlah kasus keracunan yang terjadi. Ia memastikan pemerintah bersama Badan Gizi Nasional dan pemerintah daerah terus melakukan evaluasi.

“Memastikan bahwa seluruh yang terdampak harus mendapatkan penanganan secepat mungkin dan sebaik-baiknya,” ungkapnya.

BACA JUGA:Ekonomi Desa Bangkit! Program MBG Ciptakan Lapangan Kerja dan Dorong Pertanian Lokal

BACA JUGA:Dana MBG Kini Ditransfer Sebelum Jalan

Dengan pengawasan lebih ketat, DPR optimistis MBG tetap bisa berjalan sesuai tujuan awalnya, yakni melahirkan generasi muda Indonesia yang sehat, cerdas, dan bebas stunting.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan
IKLAN
PRABUMULIHPOSBANNER