Google Pixel 3 Masih Dicari! Kamera Canggih & Android Murni, Harga Bekas Mulai Rp 1,5 Jutaan

Google Pixel 3 Masih Dicari! Kamera Canggih & Android Murni, Harga Bekas Mulai Rp 1,5 Jutaan foto : Ros Prabumulih Pos--
Berdasarkan pantauan di beberapa platform marketplace:
- Pixel 3 (4/64 GB): mulai Rp 900 ribuan – Rp 1,5 jutaan
- Pixel 3 (4/128 GB): bisa sedikit lebih mahal tergantung kondisi dan kelengkapan
Harga tersebut bervariasi tergantung kondisi fisik, baterai, serta kelengkapan unit.
Bagi kamu yang mengutamakan kualitas kamera mumpuni, desain compact, dan pengalaman Android murni, Google Pixel 3 masih jadi pilihan menarik meski usianya sudah beberapa tahun.
BACA JUGA:Pixel 5 vs iPhone 12: Duel Kamera Lawas yang Masih Layak Dilirik di 2025
BACA JUGA:Pixel 8a, Ponsel Mid-Range Google yang Menang Kontes Berkat Kamera Flagship & AI Cerdas
Namun, perlu dicatat kapasitas baterainya kecil untuk standar saat ini, sehingga lebih cocok bagi pengguna ringan atau yang siap membawa powerbank.