Spesifikasi Xiaomi Pad 7s Pro, Tablet Tipis dengan Chip Xring O1 dan Fast Charging 120W

Cek keunggulan tablet canggih Xiaomi pad 7s pro--Foto: Prabupos

Dari sisi fotografi, Xiaomi menyematkan kamera utama 50MP (f/1.8) dan kamera depan 32MP (f/1.8).

Tablet ini juga dilengkapi dengan enam speaker stereo dengan dukungan Dolby Atmos, memberikan pengalaman audio yang lebih imersif.

Fitur lainnya termasuk sensor sidik jari di samping, Wi-Fi 7, Bluetooth 5.4, serta port USB Type-C 3.2.

Untuk menunjang produktivitas, Xiaomi menyediakan aksesori keyboard magnetik dengan touchpad serta stylus magnetik. Keduanya dijual secara terpisah.

Di pasar Tiongkok, Xiaomi Pad 7s Pro dibanderol mulai dari 3.300 yuan atau sekitar Rp7,6 juta untuk varian 8GB/256GB.

BACA JUGA:Xiaomi Redmi Note 13 4G, Smartphone Rp2 Jutaan dengan Fitur Premium!

BACA JUGA:Redmi Note 14 Pro+: Smartphone Tahan Air, Layar Mewah dan Performa Ngebut, Tantang Kelas Flagship!

Apakah perangkat ini juga akan masuk ke pasar Indonesia? Kita tunggu saja kabar resminya!

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan
IKLAN
PRABUMULIHPOSBANNER