Transformasi Desa Dimulai! 80.000 Koperasi Siap Diluncurkan di Seluruh Indonesia

Transformasi Desa Dimulai! 80.000 Koperasi Siap Diluncurkan di Seluruh Indonesia--

Presiden juga menginstruksikan agar setiap desa segera membentuk tim percepatan koperasi, bekerja sama dengan elemen masyarakat seperti Karang Taruna dan PKK. Langkah teknis seperti musyawarah desa, koordinasi dengan camat dan dinas koperasi, serta proses legalisasi juga didorong untuk segera dilakukan.

Dengan langkah besar ini, pemerintah berharap koperasi menjadi motor penggerak ekonomi desa yang inklusif dan berkelanjutan, sekaligus memperkuat struktur sosial-ekonomi masyarakat dari tingkat paling dasar.(*)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan
IKLAN
PRABUMULIHPOSBANNER