KAI Divre III Palembang Percepat Perawatan Menyambut Arus Mudik Lebaran 2025

KAI Divre III Palembang Percepat Perawatan Menyambut Arus Mudik Lebaran 2025--Foto: Prabupos

Total tempat duduk yang tersedia untuk angkutan Lebaran kali ini mencapai 52.228 kursi, dengan rata-rata 2.374 tempat duduk tersedia setiap harinya.

Aida Suryanti menegaskan bahwa pihak KAI Divre III Palembang berkomitmen untuk terus menjaga keandalan sarana dan prasarana kereta api guna memastikan perjalanan yang aman, nyaman, dan tepat waktu bagi seluruh pengguna jasa.

"Seluruh persiapan yang dilakukan bertujuan untuk menghadirkan pengalaman perjalanan yang optimal selama periode angkutan Lebaran," tutup Aida.(*)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan
IKLAN
PRABUMULIHPOSBANNER