Tak Hanya Jawa, Sumatera Selatan Juga Menyimpan Senjata Tradisional yang Khas dan Unik, Apa Saja?
Senjata Tradisional Sumatera Selatan--Sumsel
Klewang merupakan senjata tradisional yang ada di Sumatera Selatan yang saat ini sudah tidak diproduksi lagi oleh pengrajin besi dan sudah langka, sehingga pada saat ini klewang hanya ada dibeberapa desa yang masih memelihara senjata ini dengan baik.
Bentuk klewang jika dilihat sekilas hampir mirip seperti golok, klewang sendiri memiliki dua jenis, yang pertama klewang yang bentuk pendek dengan sampai yang lurus, dan yang satunya klewang berbentuk panjang dengan sampai yang melengkung.
4. Tumbak
Senjata ini menjadi salah satu senjata tradisional yang ada di Sumatera Selatan, dibeberapa tempat senjata ini biasa disebut dengan linggis.
Pada zaman dahulu senjata Tumbak ada dua yang pertama Tumbak pusaka yang hanya dimilki orang orang tertentu da diyakini memilki kekuatan gaib yang kuat, dan Tumbak biasa yang dibuat oleh pengrajin besi
5. Skin
Skin merupan senjata tradisional yang berbentuk seperti kerambit, skin juga memilki bentuk yang melengkung dan rancip pada ujungnya sehingga mudah untuk digenggam.
Senjata skin merupakan akulturasi dari budaya Melayu dan Tionghoa, skin dahulu dipercaya memilki kekuatan magis sehingga saat ini senjata tersebut sangat dijaga.