Diharapakan Aman dan Nyaman, Pelaksanaan Debat Kandidat Pilkada Prabumulih

Diharapakan Aman dan Nyaman, Pelaksanaan Debat Kandidat Pilkada Prabumulih --prabupos

Selain menyiapkan lokasi, pihaknya juga aktif berkomunikasi dengan panitia untuk membahas aspek teknis dan pelaksanaan debat.

Mereka juga telah membentuk tim yang bertugas merumuskan materi debat untuk Pilkada Prabumulih. "Kami sudah melakukan koordinasi dan mempersiapkan tim yang akan menentukan tema debat yang akan diangkat," jelasnya.

Pilkada Prabumulih diikuti oleh tiga pasangan calon. Pasangan calon pertama adalah H Arlan dan Franky Nasril, yang biasa dipanggil Laky, dengan nomor urut 1.

Pasangan kedua, yang mengusung nomor 2, terdiri dari H Andriansyah Fikri dan Syamdakir Amrullah, yang menggunakan nama tim Berfikir.

Pasangan ketiga, yang menempati nomor urut 3, adalah Hj Suryanti Ngesti Rahayu dan H Mat Amin, yang dikenal dengan akronim Bergema.(*)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan
IKLAN
PRABUMULIHPOSBANNER