15 Rekomendasi Vitamin Tulang Terbaik
--
Natures Plus Dyno-Mins Magnesium, suplemen kesehatan dengan kandungan 250 mg Magnesium per tablet.
Nature's Plus Dyno-Mins Magnesium adalah suplemen makanan yang mengandung 250 mg magnesium dalam satu tablet. Magnesium, sebagai mineral penting berperan dalam menjaga kepadatan dan kekuatan tulang serta gigi kamu.
Tidak hanya itu, magnesium juga membantu tubuh dalam penyerapan kalsium dan mengaktifkan vitamin D. Kamu bisa mendapatkannya di KALStore seharga Rp575.000 ya
5. Vitabiotics Ultra Glucosamine 30 Tablet
Ultra Glukosamin, vitamin ini menyajikan glukosamin dalam bentuk yang mudah diserap, sesuai dengan tingkat harian yang digunakan dalam penelitian nutrisi mengenai glukosamin.
Glukosamin adalah komponen penting dalam pembentukan jaringan-jaringan tubuh, terutama tulang rawan dan sendi. Produk ini hadir dalam bentuk potasium yang lebih diunggulkan untuk penyerapan yang optimal dan bebas dari kandungan garam natrium.
Ultra Glukosamin memiliki manfaatnya beragam, dapat membantu meredakan nyeri pada persendian dan berperan sebagai pelumas pada persendian, menjaga kelenturan sendi, serta mengatasi pengapuran.
Kamu bisa mendapatkan vitamin tulang ini mulai dari harga Rp122.900 di KALStore atau dapatkan di e-commerce pilihan kamu ya
6. Protecal Solid Effevercent Isi 10
Vitamin tulang selanjutnya yang menjadi rekomendasi adalah, Protecal Solid. Vitamin ini merupakan sebuah suplemen yang sangat bermanfaat bagi pertumbuhan anak, wanita saat hamil dan menyusui, serta dalam pemulihan tubuh setelah sakit atau operasi.
Protecal Solid juga membantu dalam memenuhi kebutuhan vitamin dan mineral penting, terutama vitamin D dan kalsium, untuk menjaga kekuatan tulang dan pertumbuhan gigi yang sehat.
Vitamin ini mengandung Vitamin B6, Vitamin C, Vitamin D, dan kalsium (CaCO3) yang diperlukan untuk memenuhi kebutuhan nutrisi kamu. Kamu bisa mendapatkannya seharga Rp38.000 dengan membelinya di KALStore, atau dapatkan harga lainnya di e-commerce pilihan kamu ya!
7. Wellness Joint Formula
Wellness Joint Formula sebuah vitamin dalam bentuk kapsul yang diproduksi oleh Natural Nutrindo. Produk ini mengandung glucosamin sulfat dan chondroitin sulfat yang membantu menjaga kesehatan sendi.
Vitamin ini memiliki fungsi untuk menjaga kesehatan tulang, sendi, ligamen, tulang rawan, kulit, dan kuku. Dengan manfaatnya yang luas, Wellness Joint Formula dapat digunakan untuk mengatasi gangguan peradangan pada sendi, seperti rasa sakit atau ngilu.