KORANPRABUMULIHPOS.COM - Infinix Note 12 salah satu smartphone seri Note yang telah dirilis oleh Infinix.
Perusahaan ini memiliki produk produk terjangkau dan tentunya dengan fitur lengkap yang tak kalah dengan smartphone lainnya.
Infinix Note 12 mengusung spesifikasi cukup kompetitif di kelasnya dan menjadikan smartphone ini pilihan menarik untuk pengguna.
Untuk yang menginginkan smartphone dengan performa baik, layar besar dengan fitur fitur unggulan tanpa harus mengeluarkan biaya besar.
BACA JUGA:Samsung Galaxy A60: Smartphone Kencang dengan Layar Full HD+ dan Teknologi Audio Terbaru
BACA JUGA:Review Samsung Galaxy S21 FE 5G, Smartphone Kuat Fitur Premium
Infinix Note 12 menawarkan spesifikasi unggul di berbagai aspek, mulai dari layar AMOLED yang besar dan tajam, performa prosesor yang handal, hingga kamera dengan resolusi tinggi.
Baterai miliki Infinix Note 12 memiliki baterai besar dengan teknologi pengisian cepat.
Spesifikasi Infinix Note 12
Infinix Note 12 hadir dengan desain yang modern dan elegan. Smartphone ini memiliki bodi ramping dengan ketebalan sekitar 7.9 mm, sehingga nyaman digenggam dan mudah dimasukkan ke dalam saku.
Bagian belakangnya menampilkan desain glossy yang memberikan kesan premium, dengan modul kamera yang ditata secara menarik.
BACA JUGA:Apakah Smartphone Anda Berbahaya? Daftar Ponsel dengan Radiasi Tertinggi di 2024
BACA JUGA:Realme Note 50: Smartphone Terbaru dengan Baterai Tahan Seharian dan Performa Mumpuni
Salah satu keunggulan utama dari Infinix Note 12 adalah layar besarnya yang berukuran 6,7 inci.
Layar ini menggunakan panel AMOLED, yang memberikan kualitas visual yang lebih baik dibandingkan dengan panel IPS.