Kelurahan Mabes Sukses Gelar Lomba Mewarnai Anak PAUD dalam Rangka HUT Kota ke - 24

Selasa 28 Oct 2025 - 23:11 WIB
Reporter : Ros
Editor : ros suhendra

Kemudian ada juga program, remedita yakni remaja melek digital salah satu inovasi yang ada di kelurahan Mangga Besar. 

Dalam program ini memberikan pelatihan komputer gratis untuk remaja usia 12 sampai dengan 18 tahun dari keluarga yang kurang mampu. 

Adapun tujuannya agar dapat membantu anak-anak memahami cara mengoperasikan komputer dan berkomunikasi melalui media digital serta anak-anak bisa mengikuti perkembangan digital di era teknologi informasi. (*)

Kategori :