"Kalau animo masyarakat tinggi, barulah kita tambah armadanya," tutupnya.
Terpisah, Pelaksana Tugas Kepala Dinas Perhubungan Kabupaten Ogan Ilir, Erwin Sani mengungkapkan, bahwa selama perayaan HUT ke-20 Kabupaten Ogan Ilir ini, shuttle bus Trans Senai akan distandbykan.
"Bagi masyarakat yang ingin ke lokasi Ogan Ilir Expo yang berada di Tanjung Senai ya silahkan untuk memanfaatkan bus ini," ucapnya.
Untuk lokasi shuttle bus Trans Senai, masyarakat bisa menunggu di pemberhentian bus di depan Pemda Lama serta gerbang Sakatiga.(*)
Kategori :