Lagi, Wako Prabumulih Sidak Bangunan Terbengkalai: Gedung AKN Akan Difungsikan Kembali

Rabu 21 May 2025 - 22:57 WIB
Reporter : Ros
Editor : Ros Suhendra

Sebelumnya, Walikota Prabumulih dan Wakil Wali kota melakukan sidang di asrama Pemerintah Kota Prabumulih yang ada di Jakabaring kota Palembang. 

BACA JUGA:Wako Prabumulih Geram, Asrama di Jakabaring Terbengkalai: Penghuni Diminta Angkat Kaki

BACA JUGA:Cari HP Gaming Kencang Tapi Murah? Cek 5 Pilihan Terbaik 2025 Ini!

Dalam sidang tersebut bangunan yang dibangun oleh pemerintah kota ditemukan dengan kondisi terbengkalai dan mengalami sejumlah kerusakan.(*)

Kategori :