BACA JUGA:Ramalan Shio Kambing, Shio Monyet, Shio Macan, Shio Naga, Shio Tikus Hari Ini
BACA JUGA:Lenovo Tab A10 dan M10 Bawa Ukuran 10 Inci, Usung Spesifikasi Canggih
Cara Berbagi Layar WhatsApp di Desktop:
1. Pastikan WhatsApp Desktop yang kamu gunakan sudah diperbarui ke versi terbaru.
2. Buka WhatsApp Desktop di laptop atau PC.
3. Pilih kontak yang ingin dihubungi.
4. Mulai panggilan video dengan menekan ikon video call.
5. Klik ikon Share Screen.
6. Pilih bagian layar yang ingin dibagikan.
7. Klik "Mulai Sekarang".
8. Layar komputermu akan terbagi dengan lawan bicara.
BACA JUGA:Ramalan Shio Naga, Shio Kelinci, Shio Ular, Shio Monyet, Shio Kuda Hari Ini
BACA JUGA:POCO C71 Segera Hadir! Smartphone Murah dengan Layar 120Hz dan Kamera 32MP
Apakah Fitur Share Screen WhatsApp Aman Digunakan?
Fitur Share Screen WhatsApp dilindungi oleh enkripsi end-to-end, yang serupa dengan enkripsi pada panggilan suara dan video WhatsApp lainnya. Dengan enkripsi ini, hanya orang yang terlibat dalam panggilan yang dapat melihat tampilan layar yang kamu bagikan. WhatsApp sendiri tidak dapat mengakses informasi tersebut, dan mereka juga tidak merekam panggilan video.
Namun, perlu diingat bahwa lawan bicara kamu bisa saja merekam tampilan layar yang kamu bagikan. Oleh karena itu, sangat penting untuk berhati-hati dalam membagikan informasi pribadi atau sensitif selama panggilan video.