Walikota Prabumulih Cak Arlan Tampil Gagah Baju Loreng, Hari Pertama Retreat

Walikota Prabumulih Cak Arlan Tampil Gagah Baju Loreng--Instagram H Arlan

Tujuan dari kegiatan retret ini adalah untuk memberikan materi terkait prioritas pemerintah, geopolitik, anti korupsi, hak asasi manusia, serta pengelolaan keuangan daerah.

Bima Arya menambahkan, terdapat 6 kepala daerah yang absen dengan alasan yang telah disampaikan, seperti sakit atau keperluan keluarga. Untuk kepala daerah lainnya yang tidak hadir, belum ada penjelasan lebih lanjut.(*)

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan
IKLAN
PRABUMULIHPOSBANNER