Pemkot Minta Pengusaha Angkutan Tanggung Jawab; Gerbang Selamat Datang Bakal Dibangun Baru

Minggu 01 Sep 2024 - 20:29 WIB
Reporter : Ros
Editor : Ros Suhendra

"Kita takutkan kalau mengenai sopir atau orang lain. Jadi kita mohon untuk pengendara pengendara menuju kota, jalan lingkar sudah bagus lebih mantap silahkanlah di jalan lingkar. Bagi mobil mobil perusahaan, karena terjadi apa apa seperti ini ada korban nyawa itu yang kita khawatirkan," tukasnya.

Untuk diketahui, gerbang selamat datang ini dibangun oleh Pemerintah Kota Prabumulih dengan mengunakan anggaran APBD.

Adapun tujuan dibangunnya gerbang ini untuk menghadang truk muatan besar termasuk angkutan batubara melintas salam kota.

BACA JUGA:MCU di RSMH, Ngesti: Alhamdulillah Tidak ada Kendala

BACA JUGA:KPU Prabumulih Teliti Berkas 3 Bapaslon Peserta Pilkada 2024

Pembangunan gerbang ini dibangun pada masa pemerintahan Walikota Ir H Ridho Yahya MM dan Wakil Walikota H Andriansyah Fikri SH.

Namun, kendati sudah dibangun dan truk muatan besar dilarang masuk dalam kota. Masih banyak yang kucing - kucingan melintas hingga akhirnya menabrak gerbang tersebut.(*)

Kategori :