Mengenal Manfaat Koyo untuk Meredakan Nyeri: Pilihan Ampuh dan Praktis, Wajib Coba!

Teks foto: ada beberapa mengenal manfaat koyo untuk meredakan nyeri pada otot pilihan ampuh dan praktis. ----

PRABUMULIHPOS - Koyo atau yang dalam istilah medis disebut transdermal patch ialah metode pemberian obat dengan mengantarkan bahan aktif melalui permukaan kulit.

Meskipun sering digunakan untuk meredakan nyeri, banyak orang mungkin belum sepenuhnya memahami manfaat dan cara kerja koyo

Ketika nyeri dan pegal menyerang, tak jarang banyak orang memilih menempelkan koyo pada tubuhnya. koyo dirancang untuk melepaskan sejumlah kecil obat ke dalam aliran darah dalam waktu yang lama. 

Kandungan obat dari koyo terserap melalui lapisan luar kulit, lalu masuk ke lapisan kulit yang lebih dalam dengan sensasi hangat, panas, atau dingin yang bisa mengalihkan perhatian dari rasa sakit. 

BACA JUGA:Jarang Diketahui, Ternyata 5 Buah-Buahan Ini Ampuh Atasi Kulit Kusam Jadi Glowing

BACA JUGA:Jarang Diketahui, Ini Manfaat Teh Hijau Untuk Kesehatan Cocok di Konsumsi Saat Ramadhan

Koyo atau patch transdermal adalah jenis obat luar yang dapat ditempel pada kulit untuk menghilangkan pegal atau nyeri otot pada tubuh. Kandungan dalam koyo, seperti menthol, glycol salicylate, dan biofreeze, telah terbukti efektif meredakan gejala nyeri otot.

Cara Kerja Koyo:

Koyo dirancang agar kandungannya dapat meresap melalui permukaan kulit. Setelah ditempel, kandungan obat dalam koyo diserap melalui pembuluh darah dan menyebar melalui peredaran darah.

Kandungan capsaicin dalam koyo berinteraksi dengan sensor neuron untuk memunculkan rasa hangat pada tubuh, mengurangi sinyal rasa sakit pada otak.

Penggunaan Koyo yang Benar:

Cuci tangan sebelum menempelkan koyo pada kulit yang mengalami nyeri otot. Pastikan permukaan kulit bersih dan kering sebelum menempelkan koyo.

BACA JUGA:Jarang Diketahui, Ternyata 5 Buah-Buahan Ini Ampuh Atasi Kulit Kusam Jadi Glowing

 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan
IKLAN
PRABUMULIHPOSBANNER