PT PELNI Buka Lowongan hingga 11 Februari, Ini Posisi yang Dibutukan

loker--

PRABUMULIH - Bingung cari kerja? Jangan risau sebab, PT Pelayaran Nasional Indonesia (PELNI) membuka lowongan pekerjaan untuk 3 posisi.

Bagi para pencari kerja jangan sampai lengah, daftarkan diri kamu sekarang juga di PT Pelayaran Nasional (PELNI).

Pasalnya, PT Pelayaran Nasional (PELNI) saat ini tengah mencari kandidat yang tepat untuk menempati 3 posisi yang sedang dibuka.

Sebelum batas pendaftarannya berakhir yakni pada 11 Februari 2024, ada baiknya untuk mendaftar sekarang juga di PT Pelayaran Nasional Indonesia (PELNI).

PT Pelayaran Nasional Indonesia (PELNI) menyebutkan bahwa lowongan pekerjaan ini tidak dipungut biaya dalam bentuk apapun.BACA JUGA:Kenaikan Gaji PNS - PPPK Cair Sebelum Lebaran

BACA JUGA:Apotek Tak Kantongi SIA Dilarang Beroperasi

Namun sebelum mendaftarkan diri kamu di PT Pelayaran Nasioal Indonesia (PELNI), pastikan diri kamu sesuai dengan kualifikasi yang dibutuhkan perusahaan.

Perlu diketahui, PT Pelayaran Nasional Indonesia (PELNI) didirikan pada tanggal 28 April 1952 dan saat ini saat ini PT PELNI  mengoperasikan 28 armada kapal niaga.

Dikutip dari jobsid, berikut posisi dan kualifikasi lowongan kerja PT Pelayaran Nasional Indonesia (PELNI).

1. Nahkoda Kapal Barang

Status kerja: Pegawai Kontrak Laut (PKL)

BACA JUGA:Apotek Tak Kantongi SIA Dilarang Beroperasi

PERSYARATAN:

  • • Diutamakan laki-laki
  • • Berpengalaman sebagai Kapten di 2 kapal berbeda dengan minimal GT 1000
  • • Memiliki usia maksimal 58 tahun
  • • Jujur dan mampu beradaptasi dengan lingkungan baru, serta dapat bekerja dalam tim
  • • Bersedia menaati peraturan yang berlaku di perusahaan
  • • Mampu ditempatkan di kapal perintis mana pun
  • • Dapat ditempatkan di seluruh Indonesia

2. KKM Kapal Barang

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan
IKLAN
PRABUMULIHPOSBANNER