Cara Ampuh Mencegah Flu, Panduan Praktis untuk Orang Tua di Musim Hujan

Cara Ampuh Mencegah Flu, Panduan Praktis untuk Orang Tua di Musim Hujan--Istimewa

7. Hindari Kontak dengan Orang Sakit Sebisa mungkin, hindari kontak langsung dengan orang yang sedang flu. Jika kamu sendiri sedang flu, hindari menyentuh mata, hidung, atau mulut untuk mencegah penyebaran virus.

Jika anak atau kamu sendiri sudah terlanjur terkena flu, segeralah berkonsultasi dengan dokter untuk mendapatkan penanganan yang sesuai.

BACA JUGA:5 Alasan Mengapa Memecahkan Jerawat di Hidung Dapat Merusak Kulit

BACA JUGA:Hindari! Ini Makanan yang Bisa Picu Insomnia hingga Mimpi Buruk

Demikianlah beberapa tips untuk mencegah flu di musim hujan. Terapkan langkah-langkah ini untuk menjaga kesehatan anak-anak dan diri sendiri.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan
IKLAN
PRABUMULIHPOSBANNER