Coba Sekarang Juga Ini Resep Nasi Bakar Ala Anak Kost

Resep Nasi Bakar Ala Anak Kost--Freepik

KORANPRABUMULIHPOS.COM - Nasi bakar makananan khas yang wajib dicoba bagi anak kost.

Nasi bakar memiliki rasa yang enak juga gurih, membuat makanan ini menjadi salah satu yang wajib kalian coba.

Tidak hanya untuk anak kost saja, makanan ini cocok untuk yang sedang mengadakan acara makan keluarga.

Nasi bakar adalah makanan yang wangi dengan rempah masakan yang menyatu dengan nasinya.

BACA JUGA:Nikmat Saat Dihidangkan dengan Nasi Panas, Ini Resep Sambal Matah Bali yang Menggugah Selera

BACA JUGA:Resep Praktis dan Lezat: Telur Ceplok Kecap, Siap dalam Sekejap!

kalian dapat membuat nasi bakar ala ana kost, simak cara pembuatannya.

Bahan Bahan Untuk Membut Nasi Bakar

Bumbu Halus

• 6 siung bawang merah

• 3 siung bawang putih

• 8 buah cabai rawat

• 3 buah cabai merah kriting

• Garam dan penyedap secukupnya

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan
IKLAN
PRABUMULIHPOSBANNER